RESEP TERBARU
Pisang Sale
.

Kamu bisa mengolah Pisang Sale menggunakan 7 bahan ini dan dengan 5 cara simpel untuk memasaknya.
Bahan-bahan untuk membuat Pisang Sale
- Ambil 10 buah pisang kepok matang, iris tp jgn terlalu tipis.
- Siapkan Secukupnya gula halus.
- Tambahkan Bahan celupan :.
- Ambil 6 sdm tepung segitiga.
- Siapkan 4 sdm tepung beras.
- Ambil Secukupnya air (sampai adonan kental).
- Tambahkan Secukupnya gula & garam (pke 1/4 sdt).
Cara mengolah Pisang Sale
- Letakan irisan pisang diatas loyang yg telah dialasi silpat. Taburi dgn gula halus secukupnya (sedikit saja). satu sisi aja ya gak usah bolak balik ditabur gula halus..
- Oven dgn api kecil, bolak balik pisang sampai kecoklatan & agak kering. Teksturnya ini keras tp agak empuk sedikit..
- Bahan celupan : aduk semua bahan jd 1. Adonan kental ya, jd tuang air sedikit2 aja..
- Panaskan minyak. Celupkan pisang diadonan tepung lalu goreng (pke api kecil-sedang aja). Tiriskan. Siap disajikan..
- Enaakk 😂.