RESEP TERBARU
117. Sale Pisang, tanpa dijemur
.

Kamu bisa membuat 117. Sale Pisang, tanpa dijemur menggunakan 8 bahan ini dan dengan 4 cara praktis untuk membuatnya.
Komposisi untuk mengolah 117. Sale Pisang, tanpa dijemur
- Ambil Bahan Utama :.
- Siapkan 15 sisir Pisang Kepok Merah over rip (adanya itu 😅).
- Siapkan Bahan A :.
- Siapkan 6 sdm Tepung Beras.
- Tambahkan 4 sdm Tepung Terigu.
- Siapkan Sejumput Garam.
- Siapkan Secukupnya Air.
- Tambahkan Minyak untuk Menggoreng.
Sale pisang ambon renyah siap dinikmati. Salah satu cemilan kesukaan, kalau beli kenapa ya mahal? Ternyata waktu buat sendiri jadi tau kenapa mahal. Dan karena akhir² ini jarang sekali ada panas, aku jadi pakai ov.
Cara membuat 117. Sale Pisang, tanpa dijemur
- Kupas pisang, iris tipis memanjang. Kemudian tata di loyang yang sudah di lapisi kertas baking. Berbagi pengalaman, sebaiknya tata jangan bertumpuk. Selain pisang lebih cepat kering, dia tidak akan menggumpal dan menempel 1 sama lain. Kenapa pakai kertas baking? Kalau langsung di taruh loyang malah menempel sekali. Dan agak susah di ambil. Oven pakai api sedang ±35 menit..
- Setelah pisang sudah kering, campur rata bahan A. Tidak terlalu encer ataupun kental..
- Panaskan minyak, goreng hingga kecoklatan. Angkat, tiriskan. Sale pisang siap disajikan..
- Kalau bikin, sekalian aja yang banyak. Karena kalau udah nyemil ginian ngga cukup dikit 😂 Monggoo di cobaaa 😍.
Sale pisang adalah salah satu camilan dari kreasi pisang yang memiliki citarasa manis dan renyah. Jika sudah dijemur, masukkan pisang ke dalam oven dan panggang sebentar saja.. Cara membuat sale pisang tanpa tepung ini sangatlah mudah. Hanya dengan bahan pisang ambon matang saja, kamu sudah bisa mengolah sale pisang dengan praktis. Yuk, simak langsung resep mudah cara membuat sale pisang tanpa tepung berikut ini.